Path: Top / Jurnal / Jurnal Nasional / Bidang Komputer & Informatika

Analisis Manipulasi Splicing Pada Citra Digital Menggunakan Metode Deteksi Tepi Block JPEG Terkompresi

Journal from #PUBLISHER#
Oleh : Muhammad Masjun Efendi, dkk
Dibuat : 2018-07-08, dengan 1 file

Keyword : citra digital, deteksi tepi, manipulasi citra, splicing

Abstrak – Citra digital semakin mudah untuk dimanipulasi dan diedit. Sering kali sebelum citra tersebut dipublikasi dilakukan proses manipulasi. Salah satu bentuk manipulasi citra adalah splicing. Manipulasi ini dilakukan dengan menduplikasi bagian tertentu dari satu citra atau lebih dan meletakkannya pada bagian tertentu di citra target (copy-move pada citra yang berbeda). Tujuan dari manipulasi splicing ini adalah untuk menambah objek dalam citra, contohnya meletakkan suatu objek pada citra target yang seolah-olah objek tersebut berada disana.Pada penelitian ini manipulasi citra jenis ini dideteksi menggunakan metode deteksi tepi block JPEG terkompresi. Metode ini mampu mendeteksi objek citra yang dimanipulasi dengan baik dan akurat.

Beri Komentar ?#(0) | Bookmark

PropertiNilai Properti
ID Publisher
Organisasi
Nama Kontak
Alamat
Kota
Daerah
Negara
Telepon
Fax
E-mail Administrator
E-mail CKO

Print ...

Kontributor...

  • , Editor: erfan.wahyudie@gmail.com@#publisher#

Download...